Black Romance

Black Romance

anyamidori

Tamat  ·  Romance  · 541,3 Rb kata

  • 5,9 Jt

    Online
  • 772 Rb

    Klik

Lana. Gadis mungil bermata cokelat yang memiliki masa lalu mengejutkan, tak mudah ditaklukkan pria, termasuk Indra, mantan kekasihnya. Malah jatuh hati kepada Stanley, seorang pemilik perusahaan tempatnya bekerja. Indra. Pria cerdas berkulit kuning langsat dengan masa lalu mengejutkan. Terus berusaha untuk mendapatkan Lana kembali, meski nyawa taruhannya. Stanley. Lelaki berkacamata berwatak keras, angkuh, dan nekat. Ketua organisasi terkuat di Pulau Jawa. Ingin menguasai dunia politik karena dendam masa lalu yang berkaitan dengan Lana. Bagaimana Lana menjalani hari-harinya dalam jebakan pesona Stanley dan bayang-bayang Indra? Apa yang akan dilakukan Lana untuk melindungi keluarganya dari ancaman pembunuhan? Mengapa Indra dan Stanley mati-matian melindungi Lana dengan cara mereka sendiri tanpa pernah disadari gadis itu?

Daftar Isi Lihat Daftar Isi

Mungkin kamu suka

Terima kasih atas dukungannya~

Saldo tidak cukup, silakan isi ulang

Top Up
Yakin
0/150
Review